Shin Won meninggalkan istana dan tidak ingin ditemukan. Meski Heon sedih harus melepaskan temannya, hubungannya dengan So Rang menjadi lebih dalam. Namun, Heon kini harus resmi memilih ratu dan mencabut Larangan Pernikahan. Karena So Rang tidak menginginkan gelar resmi, keduanya tidak yakin apa yang harus dilakukan.
Home
The Forbidden Marriage Season 1 Episode 9